Postingan

Menampilkan postingan dari Agustus, 2020

Torehan Prestasi SMP Khairunnas Tuban 2019-2020

Gambar
Alhamdulillah,  49 Prestasi telah ditorehkan oleh anak-anak terbaik SMP Khairunnas Tuban selama tahun pelajaran 2019-2020.  Dengan begitu sudah terkumpul 239 prestasi selama 4 tahun terakhir sejak sekolah ini berdiri. Kami mengucapkan banyak terima kasih kepada walisantri, para guru, jajaran pesantren, santri khidmat NH, dan khususnya para donatur NH Zakat Kita telah memberikan amanah sedekahnya melalui Laznas Nurul Hayat.  Barakallah fiikum. Semoga di hari Jumat ini dipenuhi dengan rahmat-Nya. Aamiin. Kami juga sudah membuka kesempatan bagi ananda khususnya yang baru naik ke kelas 6 SD / MI untuk bergabung di Sekolah Islam Terbaik di Tuban, yaitu SMP Khairunnas Tuban (Tahfidz Entreprenur) Daftar Sekarang PPDB 2021-2022! http://bit.ly/daftarindenkhairunnas IG :  https://www.instagram.com/p/CCveTLkA4qd/

Sekolah Islam Pesantren Khairunnnas

Gambar
Yayasan Pendidikan Khairunnas merupakan yayasan yang didirikan oleh Yayasan & Laznas Nurul Hayat yang fokus pada pengabdian lembaga pada dunia pendidikan di Indonesia melalui Sekolah Islam Khairunnas. Berdiri sejak 2018 di Surabaya. Alhamdulillah saat ini telah mengembangkan pendidikan Islam berbagai jenjang pendidikan mulai dari Pendidikan usia dini (KB-TK), SD, SMP, SMA dan Kuliah (Kampus Entrepreneur Penghafal al-Quran) Jenjang Pendidikan Yayasan Pendidikan Khairunnas yang pertama kali didirikan adalah pendidikan non-formal yaitu jenjang pendidikan kelas tahfidz anak, TK dan KB Khairunnas. seiring berjalannya waktu, semakin banyak dari donatur Laznas Nurul Hayat yang ingin mempercayakan pembelajaran dan pengembangan pendidikan putra putrinya di Pesantren Khairunnas. Oleh karena itu, Pesantren Khairunnas kemudian berkembang menuju jenjang-jenjang pendidikan yang lain. Berlanjut hingga didirikannya Pesantren Khairunnas jenjang Sekolah Dasar (SD) yang saat ini ada di surabaya...